Integrasi Tata Kelola, Risiko dan Kepatuhan Menuju Kinerja Berkualitas
Panduan strategis dan praktis dalam menyelaraskan Governance, Risk, dan Compliance (GRC) untuk meningkatkan kualitas kinerja organisasi secara berkelanjutan.


Integrasi Tata Kelola, Risiko dan Kepatuhan Menuju Kinerja Berkualitas
Panduan strategis dan praktis dalam menyelaraskan Governance, Risk, dan Compliance (GRC) untuk meningkatkan kualitas kinerja organisasi secara berkelanjutan.


Buku ini menyediakan kerangka kerja yang komprehensif untuk memahami bagaimana komponen tata kelola, risiko dan kepatuhan ini dapat diintegrasikan dengan mulus untuk menciptakan struktur organisasi yang kuat dan tangguh.

Dalam praktiknya, banyak organisasi telah memiliki kebijakan tata kelola, kerangka manajemen risiko, serta program kepatuhan. Namun, ketiganya sering berjalan secara terpisah sehingga belum sepenuhnya memberikan kontribusi optimal terhadap peningkatan kinerja organisasi.
Beberapa tantangan umum yang dihadapi:


Ingin memahami tata kelola, risiko dan kepatuhan? saatnya download ebook “Integrasi Tata Kelola, Risiko dan Kepatuhan Menuju Kinerja Berkualitas” dengan cara mengisi terlebih dahulu formulir berikut.